Garuda Indonesia
Tentang Garuda Indonesia
Garuda
Indonesia adalah maskapai penerbangan Indonesia yang berkonsep sebagai full
service airline (maskapai dengan pelayanan penuh). Saat ini Garuda Indonesia
mengoperasikan 82 armada untuk melayani 33 rute domestik dan 18 rute
internasional termasuk Asia (Regional Asia Tenggara, Timur Tengah, China,
Jepang dan Korea Selatan), Australia serta Eropa (Belanda).
Sebagai bentuk kepeduliannya akan keselamatan, Garuda Indonesia telah mendapatkan sertifikasi IATA Operational Safety Audit (IOSA). Hal ini membuktikan bahwa maskapai ini telah memenuhi standar internasional di bidang keselamatan dan keamanan.
Sebagai bentuk kepeduliannya akan keselamatan, Garuda Indonesia telah mendapatkan sertifikasi IATA Operational Safety Audit (IOSA). Hal ini membuktikan bahwa maskapai ini telah memenuhi standar internasional di bidang keselamatan dan keamanan.
Sistem Informasi Pariwisata pada
Garuda Indonesia
Menurut
saya dalam garuda Indonesia sudah terdapat beberapa system informasi tentang
kepariwisataan di dalam web “www.garuda indonesia.com”.
pada web tersebut kita juga bisa memesan tiket secara online dengan system web
yang begitu canggih serta respon yang cepat. Digaruda indoneisa kita juga mendapat
pelayanan yang lebih didalam perjalanan menuju ketempat wisata yang ingin kita
tujui.
Mungkin
di indonesia salah satunya adalah perusahaan garuda Indonesia yang merupakan
salah satu maskapai penerbangan yang menggunakan website sebagai system informasinya
serta juga memanfaatkannya untuk menjual tiket secara online, agar memudahkan
para konsumen untuk memesan tiket maskapai garuda Indonesia (GA) dan memberikan
pelayanan atau penyediaan infomasi jadwal penerbangan, rute penerbangan, harga
tiket secara terupdate dan cepat.
Garuda Indonesia juga menyediakan tour atau
paket-paket liburan ke seluruh benua asia dan eropa yang juga tiket tersebut
mendapatkan diskon atau potongan harga untuk tiket pesawat tersebut.
Kelemahan
Sistem Informasi Garuda Indonesia
Menurut saya kelemahan
pada system informasi garuda Indonesia berbasis website tersebut adalah tidak
adanya maintenance atau pembaharuan tampilan serta cara dalam bertransaksi
tiket di dalam website tersebut, yang mungkin itu juga akan mengakibatkan
terjadinya kegagalan bertransaksi dan tidak mendapatkan printout tiket pesanan
serta jumlah uang pada rekening kita berkurang padahal kita belum mendapatkan
print out tiket tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar